Breaking News

Tips Mengemas Tas Siaga untuk Mitigasi Bencana

Tinggal di daerah rawan bencana mengharuskan kita untuk meningkatkan mitigasi bencana demi meminimalisir dampak yang ditimbulkan akibat bencana. Salah satunya dengan menyiapkan tas siaga secara mandiri.

tagana pidie jaya


Menurut Kepala Pusat Data, Informasi, dan Humas Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), Sutopo Purwo Nugroho, tas siaga berisi perlengkapan bertahan hidup yang dapat menjadi penunjang hidup selama tiga hari pertama kondisi darurat sampai pertolongan datang. "Saat ada bencana, tas itu bisa langsung dibawa," kata dia.

Mengemas tas siaga tidak rumit seperti yang dibayangkan. 

Tips mengemas tas siaga


1. Pilih tas tepat

Tas jenis ransel merupakan pilihan terbaik untuk dijadikan tas siaga. Sebab, kita membutuhkan kedua tangan dapat bergerak bebas dalam kondisi darurat. Pilihlah tas-tas yang kuat, memiliki konstruksi kokoh, tapi juga aerodinamis sehingga tidak mencederai punggung kita. Selain itu, penting juga untuk memilih tas-tas berbahan anti air dengan warna terang.

2. Bungkus peralatan dengan wadah plastik

Untuk keamanan ekstra, pastikan untuk memasukkan perlengkapan survival ke dalam wadah plastik sebelum disusun ke dalam tas siaga. Terutama untuk pakaian, uang tunai, dan dokumen penting. Pastikan untuk menggunakan wadah plastik yang bisa membuat Anda hemat tempat.

3. Pilih peralatan yang irit tempat

Pastikan Anda memilih peralatan yang ringkas seperti pakaian dari bahan yang mudah dilipat atau digulung menjadi kecil, sendok dan garpu kecil, pisau lipat, senter kecil, dan sebagainya. Kelebihan tempat dapat Anda isi dengan perlengkapan standar survival lainnya seperti tali, jarum dan benang, sleeping bag atau matras, dan ponco. Anda juga dapat mensiasati beberapa hal seperti mengganti handuk dengan kanebo yang lebih praktis.

4. Pilih makanan, minuman, dan obat-obatan dengan masa kedaluwarsa panjang

Masa kedaluwarsa yang panjang menyingkirkan rasa was-was ketika akan mengonsumsinya kelak, terlebih jika kita melewatkan jadwal pengecekan. Namun, tetap pastikan untuk mengecek tas siaga secara berkala, minimal sebulan sekali, untuk memastikan perlengkapan di dalamnya layak pakai ketika dibutuhkan kelak.

5. Taruh di tempat yang mudah dijangkau

Taruh tas di tempat yang mudah dijangkau seperti di dekat pintu keluar, dan pastikan tidak ada yang menghalangi tas tersebut supaya mudah diambil dalam satu ayunan tangan. Pastikan seluruh anggota keluarga tahu letak tas tersebut. Jika perlu, siapkan tas siaga di kantor dan di dalam mobil yang digunakan sehari-hari.

2 komentar:

  1. ayo menangkan uang setiap harinya di agen365*com
    WA : +85587781483

    BalasHapus
  2. PERMAINAN ONLINE TERBESAR DI INDONESIA

    Website paling ternama dan paling terpercaya di Asia ^^
    Sistem pelayanan 24 Jam Non-Stop bersama dengan CS Berpengalaman respon tercepat :)
    Memiliki 9 Jenis game yang sangat digemari oleh seluruh peminat poker / domino

    Permainan Judi online yang menggunakan uang asli dan mendapatkan uang asli ^^
    * Minimal Deposit : 20.000
    * Minimal Withdraw : 20.000
    * Deposit dan Withdraw 24 jam Non stop ( Kecuali Bank offline / gangguan )
    * Bonus REFFERAL 15 % Seumur hidup tanpa syarat
    * Bonus ROLLINGAN 0.3 % Dibagikan 5 hari 1 kali
    * Proses Deposit & Withdraw PALING CEPAT
    * Sistem keamanan Terbaru & Terjamin
    * Poker Online Terpercaya
    * Live chat yang Responsive
    * Support lebih banyak bank LOKAL tersedia deposit via OVO dan PULSA TELKOMSEL serta XL


    Contact Us

    Website : SahabatQQ
    WA 1 : +85515769793
    WA 2 : +855972076840
    LINE : SAHABATQQ
    FACEBOOK : SahabatQQ Reborn
    TWITTER : SahabatQQ
    Blog : Cerita Dewasa
    Daftar SahabatQQ

    BalasHapus